Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2009

KEUTAMAAN ILMU DAN PARA PENUNTUT ILMU SERTA ADAB PENUNTUT ILMU

A. Definisi ilmu 1. Mengetahui sesuatu sebagaimana adanya. 2. Yang dimaksud dengan ilmu jika disebutkan secara mutlak dalam nash Quran dan Sunnah adalah ilmu agama. Berkata Abdullah bin Umar ra : Ilmu itu ada tiga kitab yang berbicara (Al Quran), sunnah yang berlaku, perkataan saya tidak tahu. Berkata Asy Syafi'I : Semua ilmu selain Al Quran menyibukkan, ilmu itu yang terdapat di dalamnya "qala" dan "haddatsana". Berkata Ibnul Qayyim : Ilmu itu adalah : Allah berfirman, Rasul bersabda dan para sahabat berkata. B. Hukum menuntut ilmu agama Wajib menurut keadaan masing-masing. سنن ابن ماجه - (ج 1 / ص 260) 220 - عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ قَالَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ C. Keutamaan ilmu agama 1. Termasuk amal jariyah. صحيح مسلم - (ج 8 / ص 405) 3084 - عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ إِذَا مَاتَ الْإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَنْهُ عَمَلُهُ إِلَّ...

Ainul Mardiyah

Dalam suatu kisah yang dipaparkan Al Yafi’i dari Syeikh Abdul Wahid bin Zahid, dikatakan: Suatu hari ketika kami sedang bersiap-siap hendak berangkat perang, aku meminta beberapa teman untuk membaca sebuah ayat. Salah seorang lelaki tampil sambil membaca ayat Surah At Taubah ayat 111, yang artinya sebagai berikut : “Sesungguhnya Allah telah membeli dari orang-orang mu’min, diri dan harta mereka dengan memberikan sorga untuk mereka” Selesai ayat itu dibaca, seorang anak muda yang berusia 15 tahun atau lebih bangkit dari tempat duduknya. Ia mendapat harta warisan cukup besar dari ayahnya yang telah meninggal. Ia berkata:”Wahai Abdul Wahid, benarkah Allah membeli dari orang-orang mu’min diri dan harta mereka dengan sorga untuk mereka?” “Ya, benar, anak muda” kata Abdul Wahid. Anak muda itu melanjutkan:”Kalau begitu saksikanlah, bahwa diriku dan hartaku mulai sekarang aku jual dengan sorga.” Anak muda itu kemudian mengeluarkan semua hartanya untuk disedekahkan bagi perjuangan. Hany...